13 Apr 2008

Going Back Home????


I'm staring out into the night,

Trying to hide the pain.

I'm going to the place where love

And feeling good don't ever cost a thing.

And the pain you feel's a different kind of pain.



So I'm going home,

Back to the place where I belong,

And where your love has always been enough for me.

I'm not running from.

No, I think you got me all wrong.

I don't regret this life I chose for me.

But these places and these faces are getting old

So I'm going home.

Itulah sebuah penggalan lirik yang dinyanyikan oleh Daughtry, bukan sebagai penjabaran lagu atau sekelasnya...bukan, hanya sebuah pengungkapan tentang bagaimana rasanya kembali ke sebuah tempat dimana kita pertama kali menangis, melihat, atau bahkan membuat kesalahan.

Sembilan hari lagi kita akan memahami bahwa apa yg disebut penghargaan atau lebih tepatnya remembering tehadap tempat kita berpijak perlu kita sikapi dengan dan sebagai apa. Bumi ya bumi kita diperingati pada duapuluh dua April nanti, berbagai reaksi kita yakin akan muncul, kita tahu permasalahan utama bumi pertiwi ini karena telah diperlakukan dengan se-enak-nya oleh manusia dan "Global Warming" bukanlah sebuah istilah dalam bahasa inggris yg terlihat keren, disaat bumi merasa diambang kemampuannya maka kitapun sebagai manusia semakin mengoptimalkan perusakan, demi sebuah kepentingan, kepentingan yang harus berdasar dengan menghancurkan bumi ini.

Kemajuan teknologi, perubahan iklim kehidupan, eksplorasi, eksploitasi, dan sebagainya haruslah hanya sebagai manfaat dari daya pikir otak manusia, bukan penguasaan. Sesuatu yang berguna pastilah tidak terlihat sia-sia jika semuanya masih dibatas keseimbangan, minimalisasi efek.
Tapi rasanya semua itu terlalu banyak kalau hanya saya tulis, lagipula semua manusia mengetahuinya (karena semua manusia hidup ditempat yang sama). Bisakah kita menyikapi keadaan yang ada sekarang? saya yakin bisa....sebelum kita semua mati dalam kehancuran.

Save this world, save our children............. make everything is going better......?

2 komentar:

dee mengatakan...

mau memulai hal yg besar sendiri, itu mustahil..
makanya lbh baik sikap baik dimulai dari diri sendiri.. berusaha untuk lebih peduli pada lingkungan en anak2..

Anonim mengatakan...

terima kasih............
semua yang terjadi bisa kita jadikan pelajaran, buat saya dan orang lain